Beasiswa Mentari Teruntuk Siswa SDM 02 Medan
Medan, 12 Juli 2024 – Dalam upaya mendukung pendidikan dan pengembangan potensi generasi muda, LAZISMU Kota Medan melalui Kantor Layanan LAZISMU Aisyiyah Medan bekerjasama PCA Kampung Dadap telah berhasil menyalurkan Beasiswa Mentari kepada salah satu siswa di SDM 02 Medan. Beasiswa ini diberikan kepada siswa yang berasal dari keluarga tidak mampu, sebagai bagian dari komitmen …